Sebuah kabar yang cukup menyedihkan bagi para fan, manga Haikyuu akan tamat minggu depan. Tidak berlangsung lama, kabar tersebut datang langsung dari oficial twitter Haikyuu di Jepang. Disana juga tim mengkonfirmasi manga sport terhit karya Haruichi Furudate akan rampung 2020. Manga ini dikonfirmasikan tamat 20 Juli 2020 mendatang. Isu selanjut pada majalah Weekly Shonen Jump juga merampung chapternya secara terpisah, yang nanti para fans mengharapkan kelanjutan yang berfokus Hinata dan seluruh Geng Karasuno.
Jadi buat kalian yang mau tahu seluruh detailnya, Haikyuu akan tamat di majalah Weekly Shonen Jump yang dikabarkan pada chapter 33-34. Manga kali ini akan mendapat banyak konten dari biasanya, mengingat Haikyuu juga mengalami penundaan rilis akibat pandemi Covid 19. Manga Haikyu kali ini bakal hadir dengan 28 halaman per cahpternya dan yang gak kalah pentingnya seluruh halamannya penuh warna cuy.
Sebuah Visual art sebagai rasa hormat untuk final chapter tersebut baru saja di pos, dan memperlihatkan Hinata yang berdiri dihadapan Kageyama. Kedua karekter ini sudah banyak menghabiskan waktu yang sangat meyakitkan bersama pada masa SMP, setelah memutuskan sebagai pemain voley bersama-sana di SMA, rasa keinginan dengan dunia olahraga muncul. mereka akan melihat pasangan memainkan satu pertandingan terakhir yang dibungkus cerita yang sangat menarik yang mungkin ada bumbu-bumbu emosionalnya.
Akhirnya salah satu Manga sport terbaik tamat, setelah Kimetsu no Yaiba dan The Promised Neverland. Haikyuu masuk daftar manga yang tamat pada minggu depan nanti. Haikyuu sendiri bakal rilis dengan chapter yang cukup panjang dan full color. Berita yang terbit pada menit terakhirpun terkesan sukup sederhana, tapi hal itu sebagai ungkapan bakal ada 2 mangan yang akan tamat bulan ini.