LEPAS JENUH
  • News
  • Gaming
  • Teknologi
  • Tontonan
No Result
View All Result
LEPAS JENUH
  • News
  • Gaming
  • Teknologi
  • Tontonan
No Result
View All Result
LEPAS JENUH
No Result
View All Result

Home › Tontonan › Anime › Siapa Sosok Shimura Nana di Boku no Hero Academia?

Siapa Sosok Shimura Nana di Boku no Hero Academia?

by Dedy Saputra
Juni 9, 2018
in Anime
Shimura Nana
20
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Setelah menonton episode ke 10 Boku no Hero Academia nama Shimura Nana di catut. Yang membuat kita semakin penasaran ternyata Shimura Nana adalah pengguna Quirk One for All, pendahulunya Toshinori (All Might).

Di tengah jeda pertarungan sengit All for One dan All Might, All for One teringat kembali dengan Shimura Nana yang tak lain adalah sang One for All pendahulu dan sekaligus guru dari All Might. Nana merupakan pengguna Quirk One for All ke 7, seseorang yang di idolakan All Might dan Sahabat dari Gran Torino.

Nana memiliki postur ideal dan kekar sebagai wanita, memiliki kendali penuh atas One for All. Dia memiliki tahi lalat di sebelah kanan bawah dagu nya, mirip dengan cucunya, dan rambut hitam yang menjuntai di antara pundaknya.

Shimura Nana Costume

Kostum Hero-nya memiliki dasar hitam berbentuk bodysuit dengan kerah tinggi, sarung tangan dan sepatu berwarna kuning, dan sabuk dengan gesper sudut, dan jubah berwarna putih.

Untuk seorang pahlawan besar, Nana merupakan wanita yang baik dan memiliki rasa keadilan yang tinggi. Dia percaya pahlawan sejati haruslah tersenyum, entah bagaimana buruknya situasinya. Karena orang – orang  yang perlu diselamatkan bukan hanya nyawanya, tetapi hati mereka juga.

Sejarah Shimura Nana

History Shimura Nana
Shimura Nana

Seperti kebanyakan orang, Nana terlahir dengan memiliki Quirk warisan orang tua. Walaupun masih belum jelas bagaimana kedua pahlawan ini bertemu, dia memiliki sahabat dekat yang bernama Gran Torino. Dalam satu waktu hidupnya, Nana terpilih untuk memikul One for All dari pengguna ke 6. Ia akhirnya bertemu dengan Toshinori, kemudian mendidiknya walaupun Toshinori tidak memiliki kekuatan (Quirkless).

Semasa hidupnya, Nana menikah dan memiliki seorang anak. Namun setelah itu suaminya terbunuh. Tak ingin anaknya ikut tergerus takdir yang sama, Nana menitipkan anaknya ke keluaga angkat, dan meng-ultimatum Toshinori dan Gran Torino untuk tidak menghubungi anaknya dalam kondisi apapun. Perjanjian yang mereka sepakati akhirnya membuat Shigaraki, cucu dari Nana, menjadi penjahat di bawah didikan All for One. Itu loh villain yang suka garuk – garuk, ada keterkaitan? Merinding!

Pada akhirnya, Nana terbunuh oleh All for One dalam pertarungan setelah mempercayakan bakat One for All kepada Toshinori dan meminta Gran Torino untuk mendidiknya. Sedihnya guys, dalam pertarungan All for One dan Toshinori (All Might). All for One menjabarkan kematian Nana sangat menyedihkan “pathetic”.

Tags: AnimeBoku no Hero AcademiaShimura Nana

Related Posts

Karakter Avatar Gak Dimaafkan
Anime

10 Karakter Avatar Yang Seharusnya Gak Dimaafkan

Januari 22, 2021
Musuh Genos paling kuat
Anime

10 Musuh Genos Paling Kuat di One Punch Man

Januari 21, 2021
Karakter Naruto Lawan Bijuu
Anime

10 Karakter Naruto Terkuat Yang Bisa Lawan Bijuu

Januari 20, 2021
Next Post
The Elder Scrolls VI

GEGER! Bethesda umumkan The Elder Scrolls VI

Beberapa Game dari E3 2018 yang Sudah Bisa Kalian Mainkan Saat Ini

Beberapa Game dari E3 2018 yang Sudah Bisa Kalian Mainkan Saat Ini

Discussion about this post

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Ending Pada Serial Sakurasou No Pet Na Kanojo!

Ending Pada Serial Sakurasou No Pet Na Kanojo!

Juni 12, 2017
Daftar Anime Rilis Juli – September “Summer” 2020

Daftar Anime Rilis Juli – September “Summer” 2020

Juni 9, 2020
Amber Heard Aquaman 2

Petisi ‘Pecat Amber Heard dari Aquaman 2’ Tembus 1 Juta Tanda Tangan

November 12, 2020
Doraemon Story of Seasons Item Favorit

Doraemon Story of Seasons: Daftar Item Favorit Para Penduduk Shizen Town

Oktober 17, 2019
Black Desert tanpa VPN

Main Black Desert Online di Steam Tidak Perlu Pakai VPN!

Desain taman bermainmu dengan kreatifitas.

Bosan? 5 Game Tycoon Terbaik ini Bisa Menemanimu di 2017

Ending Pada Serial Sakurasou No Pet Na Kanojo!

Ending Pada Serial Sakurasou No Pet Na Kanojo!

5 Hal Penting untuk Pemain Granblue Fantasy Pemula Ketahui

5 Hal Penting untuk Pemain Granblue Fantasy Pemula Ketahui

MCU Multiverse Spider-Man 3 Doctor Strange 2 Thor

Multiverse akan Hadir di Banyak Film MCU Phase 4

Januari 25, 2021
Alasan Scarlet Witch Jadi Jahat

10 Alasan Scarlet Witch Berubah Jadi Jahat

Januari 25, 2021
dying light 2

Dying Light 2 Collector’s Edition Beredar di Retailer Eropa

Januari 25, 2021
Ray Fisher Bersemangat Dalam Press Tour Untuk Rilisan Film HBO Max

Ray Fisher Bersemangat Dalam Press Tour Untuk Rilisan Film HBO Max

Januari 25, 2021

Did You Know?

Ghost of Tsushima Game

Ghost of Tsushima Rilis 26 Juni, Intip Digital Deluxe & Collector’s Edition-nya

Maret 6, 2020
Fakta Menarik John Wick

10 Fakta Menarik John Wick Yang Harus Kamu Tahu

Desember 2, 2020
Godzilla vs Kong Netflix HBO Max

Netflix dan HBO Max Rebutan Hak Siar Godzilla vs Kong

November 28, 2020
Game wajib pada bulan mei 2017

5 Game Yang Harus Kalian Mainkan Pada Bulan Mei 2017!

Mei 27, 2017
  • Home
  • About Us
  • Contact Us
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Sitemap
© 2021 LEPAS JENUH - Portal Berita Anak Jaman!
No Result
View All Result
  • News
  • Gaming
  • Teknologi
  • Tontonan